Juli 2021

Month

Di kesempatan kali ini kita akan berbincang-bincang dengan Nauvaldi Arfan, salah satu mahasiswa Departemen Geosains angkatan 2017. Nauvaldi, atau yang biasa dipanggil Aldi, baru saja menyelesaikan skripsinya di daerah Sumedang, Jawa Barat dengan salah satu perusahaan BUMN. Simak wawancaranya di bawah ini.
Read More
Pada Senin 6 Juli yang lalu, Prodi S1 Geologi Departemen Geosains Universitas Indonesia mulai melaksanakan kegiatan pemetaan geologi virtual. Kegiatan virtual ini dilaksanakan sebagai pengganti kegiatan lapangan dari mata kuliah Metode Pemetaan Geologi (MPG) yang diikuti oleh mahasiswa tahun ke dua. Akibat pandemi yang dimulai di tahun 2020 dan masih belum usai juga, kegiatan lapangan...
Read More
Reza Syahputra, dosen Program Studi Geologi Departemen Geosains Universitas Indonesia mendapatkan penghargaan sebagai salah satu presenter poster terbaik pada IAS Meeting of Sedimentology yang ke-35 dilaksanakan di Praha, Republik Ceko. Pertemuan ini diadakan oleh IAS (International Association of Sedimentologists) yaitu asosiasi sedimentolog internasional yang menerbitkan dan menjadi kolaborator dari berbagai jurnal ilmiah ternama seperti Sedimentology,...
Read More
Pada pendaftaran CPNS tahun ini, terdapat total 108 lowongan dari 56 formasi untuk lulusan geologi dan teknik geologi di 5 sektor kementerian. Sektor kementerian tersebut antara lain adalah Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (4 formasi, kebutuhan 5 orang), Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan (30 formasi, kebutuhan 63 orang), Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral...
Read More